Description
Misteri Mencurigakan Dalam Perubahan Textus Receptus Erasmus
Penulis
Sony Yanto
Sinopsis
Rahasia permainan politik, langkah catur kekuatan politik dari kerajaan yang berkuasa di zaman kerajaan Romawi berkuasa kalau tidak disingkapkan oleh Roh Kudus, tidak ada seorangpun yang akan
tahu. Namanya juga rahasia yang didalamnya terdapat banyak trik, intrik, dan konspirasi. Bahkan di zaman Yesus menjelaskan kepada para rasul bahwa Dia akan diserahkan ke dalam tangan manusia,
disalibkan, kemudian bangkit kembali, para rasulpun tidak mengerti, tidak memahami maksud dan tujuan perkataan Yesus itu karena pikiran mereka belum dibukakan oleh Yesus. Tetapi ketika
Yesus bangkit dari kubur, kemudian mendatangi para rasul dan membuka pikiran mereka, barulah mereka bisa mengerti maksud dan tujuan perkataan Yesus yang pernah disampaikan kepada
mereka sewaktu Dia belum mati disalibkan di atas kayu salib
Cetakan Pertama : September 2024
ISBN : Dalam Proses
Reviews
There are no reviews yet.